Banjarnegara Loloskan 234 Atlit, dan Targetkan 10 Besar Pada Porprov XVI Jateng 2023

Kamis, 29 Desember 2022 - 13:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banjarnegara,poskota.online – Pada babak kualifikasi, kontingen Banjarnegara berhasil meloloskan 234 atlet dari 29 cabang olahraga menuju Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XVI Jawa Tengah 2023 di Pati Raya.

Demikian disampaikan Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Banjarnegara, Nurohman Ahong saat kegiatan Rapat Anggota Tahunan (RAT) KONI 2022 di Pendapa Dipayudha Adigraha, Kamis (29/13/2022).

Kabupaten Banjarnegara meraih 38 medali emas, 31 perak dan 32 perunggu dengan penyumbang mendali emas terbanyak dari cabang arung jeram dengan 18 mendali emas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Raihan itu juga menempatkan Banjarnegara di lima besar Jawa Tengah pada babak kualifikasi Porprov.

“Kami berharap perolehan mendali pada babak kualifikasi bisa dipertahankan pada ajang Porprov nanti. Sehingga target 10 besar dapat tercapai,” katanya

Pj Bupati Banjarnegara, Tri Harso Widirahmanto berterimakasih kepada para atlet dan pelatih yang telah berjuang untuk lolos ke Porprov Jateng 2023.

Dia juga mengapresiasi peran KONI Banjarnegara dalam membangkitkan gairah olahraga di tengah masyarakat dan meningkatkan prestasi Kabupaten Banjarnegara.

“Prestasi olahraga memiliki nilai yang strategis dalam mengangkat harkat dan martabat suatu daerah,” ujarnya

Tri Harso berharap pada gelaran Porprov Jateng 2023 nanti kontingen Banjarnegara bisa berlaga dengan baik seperti yang ditunjukan pada saat babak kualifilasi.

“Untuk menambah motivasi para atlet yang berjuang kita akan upayakan untuk memberikan bonus pada setiap atlet yang bisa meraih mendali emas,” katanya.

Pada acara RAT KONI ini juga diserahkan tali asih kepada para atlet dan pelatih yang lolos ke Porprov Jateng 2023. (anhar).

Facebook Comments Box

baca juga  Melalui Program Door To Door System' Dilakukan Oleh Bhabinkabtibmas Polsek Tigaraksa Polresta Tangerang, sampaikan Pesan Kamtibmas

Berita Terkait

Terjunkan Unit K9 Cari Korban Longsor di Pekalongan, Temukan 21 Jenazah Di Antaranya Seorang Bayi
Respon Cepat Tangani Bencana, Terjunkan Ratusan Personil Sat Brimob Polda Jateng Bantu Warga Terdampak
Lapas Brebes Siap WBBM: Pakta Integritas Diteken
Silaturahmi Dengan Awak Media, Pangdam XII/Tpr Ajak Kolaborasi Bangun Kalbar
Senator Mirah Dorong RUU Hilirisasi Minerba Sebagai Solusi Kepastian Ekonomi dan Lingkungan
Puka: Dari Disabilitas Menuju Kesuksesan Global Berkat Dukungan PLN UID Jabar
Resmi Dilantik, Berikut Susunan Pengurus PWI Kabupaten Bogor Masa Bhakti 2024-2027
Sinergitas TNI Polri Wilayah Hukum Polsek Dramaga Giat Cooling Sistem Ciptakan Desa Yang Aman Dan Kondusif, Monitoring Kantor Desa Binaan Tertib Aman Dan Kondusif Dari Gangguan Kamtibmas

Berita Terkait

Kamis, 23 Januari 2025 - 12:28 WIB

Terjunkan Unit K9 Cari Korban Longsor di Pekalongan, Temukan 21 Jenazah Di Antaranya Seorang Bayi

Kamis, 23 Januari 2025 - 10:05 WIB

Respon Cepat Tangani Bencana, Terjunkan Ratusan Personil Sat Brimob Polda Jateng Bantu Warga Terdampak

Kamis, 23 Januari 2025 - 08:47 WIB

Lapas Brebes Siap WBBM: Pakta Integritas Diteken

Rabu, 22 Januari 2025 - 20:07 WIB

Silaturahmi Dengan Awak Media, Pangdam XII/Tpr Ajak Kolaborasi Bangun Kalbar

Rabu, 22 Januari 2025 - 14:23 WIB

Senator Mirah Dorong RUU Hilirisasi Minerba Sebagai Solusi Kepastian Ekonomi dan Lingkungan

Berita Terbaru

Berita

Lapas Brebes Siap WBBM: Pakta Integritas Diteken

Kamis, 23 Jan 2025 - 08:47 WIB