Ops Gaktiplin, Siprovos Brimob Polda Banten Sasar Tempat Hiburan Malam

Senin, 16 Januari 2023 - 03:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Serang,poskota.online- Siprovos Satbrimob Polda Banten kembali menggencarkan penegakan disiplin bagi personel Brimob melalui pelaksanaan Operasi Penegakkan, Ketertiban dan Disiplin (Ops Gaktibplin).

PS. Kasi Provos Iptu Ade Firman memerintahkan anggotanya menggelar kegiatan patroli dengan sasaran tempat hiburan malam di wilkum Polda Banten, pada Sabtu malam (14/01). Adapun lokasi yang disinggahi oleh Brigpol Bambang Parikesit dan anggotanya adalah Alexxa dan Resto Serang.

PS. Kasi Provos Satbrimob Polda Banten Iptu Ade Firman mengatakan bahwa. “Kita melakukan kegiatan ini untuk mencegah dan mencari anggota yang melanggar aturan dengan memasuki tempat hiburan malam yang dapat menurunkan kepercayaan masyarakat” ujar Ade Firman.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Ade Firman, sebagai anggota Polri, personel Satbrimob harus memahami esensi nilai-nilai Tribrata dan Catur Prasetya dalam wujud komitmen moral. “Aturan tersebut sudah tertuang dalam Kode Etik Profesi Polri yang berisikan aturan-aturan yang merupakan inti landasan etik atau filosofis yang berkaitan dengan perilaku maupun ucapan mengenai hal-hal yang diwajibkan, dilarang, patut, atau tidak patut dilakukan oleh anggota Polri dalam melaksanakan tugas, berwenang , dan tanggung jawaab jabatan,” kata Ade Firman.

Anggota Polri, tanpa terkecuali Brimob harus mampu menjadi teladan masyarakat dalam kedisiplinan dan kepatuhan terhadap peraturan.

“Operasi Gaktiplin ini merupakan kegiatan rutin sebagai bagian dari pembinaan bagi personel dan menghindari pelanggaran yang dapat menurunkan kepercayaan masyarakat. Sehingga penting bagi Brimob Banten untuk menjaga kedisiplinan dan kepatuhan dilingkungan sendiri,”(hana)

Facebook Comments Box

baca juga  Realisasikan Dana Desa 2023 Beberapa Jalan Sedang di Paving blok

Berita Terkait

Dugaan Penggelembungan Suara Pileg, LSM Hati Kita Datangi Polres Brebes
Pangdam XII/Tpr Sambut dan Dampingi Kunjungan Kerja Kasum TNI
400 Guru Ngaji Tradisional Sangat Bahagia Terima Bantuan Operasional Dari Pemkot Pontianak
Pontianak Barat Jadi Penutup Pasar Murah di Hadiri Wali Kota, Warga Antusias Berbelanja
Cemari Air Sungai Kapuas Polres Sekadau Bergerak Tertibkan Aktivitas PETI Temukan 13 Set Mesin di Kawasan Wisata Lawang Kuari
Anggota Polsek Ciampea Polres Bogor Giat Cooling Sistem Laksanakan Kegiatan Pengaturan Lalulintas Di Bulan Suci Ramadhan
Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek C.W.I Polres Bogor Giat Cooling Sistem Cek Pos Kamljng Warga Binaan Sampaikan Pesan Ajak Jaga Kamtibmas Cegah Gangguan Kriminalitas
Kapolres Bogor AKBP Rio Wahyu Anggoro Berikan Santunan kepada Anak Yatim di Kediaman Habib Nabil, Ciawi

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:37 WIB

Dugaan Penggelembungan Suara Pileg, LSM Hati Kita Datangi Polres Brebes

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:54 WIB

Pangdam XII/Tpr Sambut dan Dampingi Kunjungan Kerja Kasum TNI

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:51 WIB

400 Guru Ngaji Tradisional Sangat Bahagia Terima Bantuan Operasional Dari Pemkot Pontianak

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:48 WIB

Pontianak Barat Jadi Penutup Pasar Murah di Hadiri Wali Kota, Warga Antusias Berbelanja

Selasa, 18 Maret 2025 - 10:45 WIB

Anggota Polsek Ciampea Polres Bogor Giat Cooling Sistem Laksanakan Kegiatan Pengaturan Lalulintas Di Bulan Suci Ramadhan

Berita Terbaru