Polsek Tigaraksa Polresta Tangerang Rajia Toko Miras Berkedok Toko Jamu.

Senin, 23 Januari 2023 - 04:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tigaraksa,Tangerang,poskota.online – Personel Polsek Tigaraksa Polresta Tangerang merazia sejumlah penjual minuman keras (miras) yang berkedok warung jamu, di wilayah Hukum Polsek Tigaraksa Polresta Tangerang, Minggu malam (22/1/2023).

Rajia Minuman Keras bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat, kegiatan tersebut Dipimpin oleh Perwira pengawas Ipda Rolling dengan hasil 35 Botol miras berbagai merak di sita oleh Polsek Tigaraksa Polresta Tangerang.

Saat razia berlangsung, para penjual jamu tersebut menyembunyikan miras dagangan mereka di dalam kotak dan kamar mandi. Tetapi petugas tidak terkecoh. Mereka menyisir semua sudut warung jamu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Akhirnya, petugas menemukan miras yang disembunyikan itu. Para penjual yang kedapatan menyembunyikan miras, tidak dapat berbuat apa-apa. Dengan wajah pucat pasi, mereka pasrah barang dagangan disita petugas.

Secara terpisah Kapolresta Tangerang KBP Sigit Dany Setiyono SH SIK MSc Eng melalui Kapolsek Tigaraksa AKP Agus Ahmad Kurnia SH MH mengatakan “Razia miras ini digelar demi menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat dan Miras ini sangat berbahaya karena kerap memicu keributan dan tindak kejahatan,” kata Kapolsek Tigaraksa .

Beberapa botol miras hasil razia itu, ujar AKP Agus Ahmad Kurnia SH MH, dibawa ke Polsek Tigaraksa Polresta Tangerang untuk dimusnahkan dan setiap malam malam seluruh personel Polsek Tigaraksa Polresta Tangerang wajib melakukan Rajia toko Miras agar wilayah hukum Polsek Tigaraksa Polresta Tangerang aman dan kondusif kata Kapolsek Tigaraksa.

“Sedangkan kepada para penjual miras, kami mengenakan pasal tipiring (tindak pidana ringan) dan membuat pernyataan tidak menjual barang haram itu,” ujar Kapolsek Tigaraksa.(Red)

Facebook Comments Box

baca juga  Gandeng TNI, Dinkes dan Stakeholder Terkait Gelar Bakti Kesehatan dan Bakti Sosial

Berita Terkait

Kapolri Tetapkan Status Gugur dan Berikan KPLB Anumerta Terhadap 3 Personel Terbaiknya
Dugaan Penggelembungan Suara Pileg, LSM Hati Kita Datangi Polres Brebes
Pangdam XII/Tpr Sambut dan Dampingi Kunjungan Kerja Kasum TNI
400 Guru Ngaji Tradisional Sangat Bahagia Terima Bantuan Operasional Dari Pemkot Pontianak
Pontianak Barat Jadi Penutup Pasar Murah di Hadiri Wali Kota, Warga Antusias Berbelanja
Cemari Air Sungai Kapuas Polres Sekadau Bergerak Tertibkan Aktivitas PETI Temukan 13 Set Mesin di Kawasan Wisata Lawang Kuari
Anggota Polsek Ciampea Polres Bogor Giat Cooling Sistem Laksanakan Kegiatan Pengaturan Lalulintas Di Bulan Suci Ramadhan
Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek C.W.I Polres Bogor Giat Cooling Sistem Cek Pos Kamljng Warga Binaan Sampaikan Pesan Ajak Jaga Kamtibmas Cegah Gangguan Kriminalitas

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 20:37 WIB

Kapolri Tetapkan Status Gugur dan Berikan KPLB Anumerta Terhadap 3 Personel Terbaiknya

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:37 WIB

Dugaan Penggelembungan Suara Pileg, LSM Hati Kita Datangi Polres Brebes

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:54 WIB

Pangdam XII/Tpr Sambut dan Dampingi Kunjungan Kerja Kasum TNI

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:51 WIB

400 Guru Ngaji Tradisional Sangat Bahagia Terima Bantuan Operasional Dari Pemkot Pontianak

Selasa, 18 Maret 2025 - 11:18 WIB

Cemari Air Sungai Kapuas Polres Sekadau Bergerak Tertibkan Aktivitas PETI Temukan 13 Set Mesin di Kawasan Wisata Lawang Kuari

Berita Terbaru