instagram youtube

Satbrimob Polda Banten Laksanakan Program Polisi Sayang Anak Yatim dan Pembagian Sembako

Thursday, 2 November 2023 - 07:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Serang, Poskota.online – Satbrimob Polda Banten, salurkan bantuan sembako kepada Anak Yatim dan Dhuafa di Pondok Pesantren Bani Arsyad Ganjar Kec Taktakan Kota Serang yang dilaksanakan pada Rabu (01/11).

Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh personel Satbrimob Polda Banten guna untuk melaksanakan program Kapolda Banten yaitu Polisi sayang anak yatim.

Dansat Brimob Polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin mengungkapkan bahwa kegiatan merupakan wujud kepedulian Satbrimob Polda Banten. “Ini merupakan Wujud kepedulian Polri terhadap masyarakat, khususnya Anak Yatim dan Dhuafa dengan memberikan bantuan serta untuk menyambung tali silaturahmi,” kata Dede Rojudin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dede Rojudin mengatakan kali ini kita melaksanakan kegiatan di Pondok Pesantren Bani Arsyad Ganjar. “Alhamdulillah, kami hari ini menyalurkan bantuan sembako kepada Anak Yatim dan Dhuafa di Pondok Pesantren Bani Arsyad Ganjar yang berlokasi di Kampung Gedeg Kec Taktakan Kota Serang,” ucap Dede Rojudin.

Dede Rojudin juga menyampaikan meningkatkan Kepercayaan masyarakat kepada Polri, rasa Kepedulian kepada masyarakat yang nembutuhkan. “Sembako tersalurkan dengan baik dan tepat di Anak Yatim dan Dhuafa yang dan melaksanakan Polisi yang empati, mengayomi dan dekat dengan masyarakat,” tutup Dede Rojudin

Reed..05

Facebook Comments Box

baca juga  Rayakan Ulang Tahun ke – 6, CMIC Koridor Dawet Ayu Banjarnegara Santuni Anak Yatim

Berita Terkait

Wakapolri Tinjau Peningkatan Pelayanan SPKT di Denpasar — Jawaban Nyata terhadap Tuntutan Masyarakat akan Pelayanan Cepat, Adil, dan Transparan
Pentingnya Inovasi Menu Bergizi Lokal dengan Rasa yang Disukai Anak-anak Penerima Manfaat SPPG Plawa Polda Bali
Jus Antara Buka Cabang ke-26 di Cirendeu, Dorong Tren Gaya Hidup Sehat
Peringati Hari Jadi ke-74, Humas Polri Gelar Sarasehan dan Dialog Kebangsaan
Jus Antara Buka Cabang ke-26 di Cirendeu, Dorong Tren Gaya Hidup Sehat
Inovasi Energi: Final Pertamuda Seed & Scale 2025
Gandeng SDGs Center Network, Mendes Yandri Pastikan Pembangunan Desa Menyerap Persoalan Warga
Sinergi Poskota.online dan Humas Daop 1 Jakarta Gelar Doa Bersama untuk Keselamatan Perkeretaapian Nasional

Berita Terkait

Friday, 31 October 2025 - 08:52 WIB

Wakapolri Tinjau Peningkatan Pelayanan SPKT di Denpasar — Jawaban Nyata terhadap Tuntutan Masyarakat akan Pelayanan Cepat, Adil, dan Transparan

Friday, 31 October 2025 - 08:47 WIB

Pentingnya Inovasi Menu Bergizi Lokal dengan Rasa yang Disukai Anak-anak Penerima Manfaat SPPG Plawa Polda Bali

Friday, 31 October 2025 - 08:33 WIB

Jus Antara Buka Cabang ke-26 di Cirendeu, Dorong Tren Gaya Hidup Sehat

Friday, 31 October 2025 - 08:02 WIB

Peringati Hari Jadi ke-74, Humas Polri Gelar Sarasehan dan Dialog Kebangsaan

Thursday, 30 October 2025 - 16:57 WIB

Jus Antara Buka Cabang ke-26 di Cirendeu, Dorong Tren Gaya Hidup Sehat

Berita Terbaru