Tingkatkan Pengamanan Mako, Polsek Cisoka Polresta Tangerang Laksanakan Sispam Mako

Jumat, 30 Desember 2022 - 08:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang,Poskota.online – Personil Polsek Cisoka Polresta Tangerang Polda Banten dipimpin Langsung Perwira Pengawas Kanit Provos Iptu Ngadijo, unggulan Sistem Pengamanan Markas Komando (Sispam Mako), Kamis (30/12/2022). Jam 23.30 Wib

Kapolresta Tangerang Kombes Pol Raden Romdhon Natakusuma, SH, S.IK, MH melalui Kapolsek Cisoka AKP Eddy Sumantri Spt, SH, MM Mengatakan, kegiatan sispam mako dilakukan untuk mengatisipasi transaksi tamu tidak di undang atau orang tidak dikenal yang dapat mengancam mako maupun personel.

Lanjut Kapolsek, Personil Harus selalu siap siaga setiap waktu, baik siang maupun malam, untuk mengatisipasi gangguan keamanan.
“Kita tidak tahu kapan dan di mana bisa terjadi. Akan tetapi dengan kita selalu menerapkan SOP penjagaan mako, insya allah bisa meminimalisir kejadian yang tidak kita inginkan,”Ujar Kapolsek

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolsek AKP Eddy Menegaskan personil yang piket agar selalu siap siaga dan selalu menerapkan Body System, yaitu saling menjaga sesama anggota piket dan peka terhadap keadaan di sekitar mako polsek terdekat.

“Selain itu anggota juga harus peka terhadap tamu yang masuk dan keluar mako polsek pasar kemis ini dilakukan untuk mencegah hal hal yang tidak diinginkan. tutup Eddy.(Red)

Facebook Comments Box

baca juga  Sembilan Produk Kajian Al-Qur'an LPMQ ini Peroleh Surat Hak Cipta

Berita Terkait

PKK Pontianak Kampanyekan Gemar Membaca Cetak Generasi Cerdas
Kapolres Purbalingga Sampaikan Materi dalam Retreat Pemkab Purbalingga
Sinergitas TNI Polri Wilayah Hukum Polsek CSR Polres Bogor Desa Tugu Utara Giat Cooling Sistem Patroli Sambang Dialogis Ajak Jaga Kondusifitas Cegah Gangguan Kamtibmas Dibulan Suci Ramadhan 1446 H
Kapolres Bogor Laksanakan Bansos Kepada Anak Yatim Menjelang Buka Puasa Di Mako Polres Bogor
Pangdam XII/Tpr Safari Ramadhan di Pomdam XII/Tpr
Polda Banten Tangkap Pelaku Manipulasi Takaran Minyak
Kapolda Banten Bersama Gubernur Pantau Sembako di Pasar Rau dan Cek Stok Beras Bulog
Bhabinkamtibmas Wilayah Hukum Polsek Jasinga Polres Bogor Giat Cooling Sistem Monitoring Kontrol Petugas Ronda Beri Pesan Ajak Jaga Kondusifitas Cegah Gangguan Kriminalitas

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:49 WIB

PKK Pontianak Kampanyekan Gemar Membaca Cetak Generasi Cerdas

Minggu, 16 Maret 2025 - 15:33 WIB

Kapolres Purbalingga Sampaikan Materi dalam Retreat Pemkab Purbalingga

Minggu, 16 Maret 2025 - 13:56 WIB

Sinergitas TNI Polri Wilayah Hukum Polsek CSR Polres Bogor Desa Tugu Utara Giat Cooling Sistem Patroli Sambang Dialogis Ajak Jaga Kondusifitas Cegah Gangguan Kamtibmas Dibulan Suci Ramadhan 1446 H

Minggu, 16 Maret 2025 - 13:52 WIB

Kapolres Bogor Laksanakan Bansos Kepada Anak Yatim Menjelang Buka Puasa Di Mako Polres Bogor

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:56 WIB

Pangdam XII/Tpr Safari Ramadhan di Pomdam XII/Tpr

Berita Terbaru