instagram youtube

Gubernur Kalbar Sambut Kedatangan Ketua Komisi I DPR RI

Friday, 30 May 2025 - 11:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Oplus_0

Oplus_0

KUBU RAYA Poskota Online – Bertempat di Bandara VIP Pemerintah Daerah, Gubernur Kalimantan Barat, Drs. H. Ria Norsan, M.M., M.H. bersama Forkopimda Provinsi Kalimantan Barat menyambut kedatangan Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Dr. Dave Akbarshah Fikarno Laksono, M.E. dan Anggota, Rabu (28/5/2025).

Kedatangan Wakil Ketua DPR RI Komisi I bersama Anggota dalam rangka Kunjungan Kerja Reses Komisi I di Kodam XII/Tanjungpura.

Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (disingkat Komisi I DPR RI) adalah salah satu dari tiga belas Komisi DPR RI dengan lingkup tugas di bidang pertahanan, luar negeri, komunikasi dan informatika, dan intelijen.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih rinci, Komisi I DPR RI mencakup tugas-tugas sebagai berikut, yakni bidang Pertahanan yang meliputi urusan-urusan terkait pertahanan negara, termasuk kerja sama pertahanan dengan negara lain, industri pertahanan, dan anggaran pertahanan.

Kemudian urusan Luar Negeri, yang mencakup urusan diplomasi, hubungan diplomatik, perjanjian internasional, dan kerja sama internasional.

Lanjutnya, urusan Komunikasi dan Informatika, yang mencakup urusan terkait teknologi informasi, komunikasi massa, media sosial, dan regulasi terkait. Dan yang terakhir bidang intelijen meliputi urusan terkait intelijen negara, pengamanan siber, dan keamanan informasi.

Hasnan Sutanto

Facebook Comments Box

baca juga  Ketua JBB dan YouTuber Bang Kumis Hadiri Grand Opening Kantor Hukum PKBB & Partners di Pandeglang

Berita Terkait

BAZNAS Kota Tangerang Gelar Sosialisasi Pengelolaan ZIS bagi UPZ Masjid dan Musholla
BAZNAS Kota Tangerang Luncurkan Program Z-Auto, Dukung Kemandirian Ekonomi Mekanik Lokal
Bapenda Brebes Raih Peringkat Pertama Pengawasan Kearsipan Tingkat Kabupaten
Ungkap Kasus Pembunuhan Perempuan di Wirasana
Pamor Wicaksono Pimpin Dewan Kesenian Brebes 2025–2030, Tegaskan Visi Penguatan Seni hingga ke Desa
PWI Kota Tangsel Gelar Rapat Perdana, Akhiri Dualisme dan Teguhkan Komitmen Profesionalisme Wartawan
Bupati Simalungun Hadiri FEKDI 2025: Komitmen Daerah dalam Akselerasi Ekonomi Digital Nasional
Silang.id dan Enthufest 2025 Hadirkan Pengalaman Musik Inklusif Lewat Bahasa Isyarat

Berita Terkait

Tuesday, 4 November 2025 - 15:02 WIB

BAZNAS Kota Tangerang Gelar Sosialisasi Pengelolaan ZIS bagi UPZ Masjid dan Musholla

Tuesday, 4 November 2025 - 14:44 WIB

BAZNAS Kota Tangerang Luncurkan Program Z-Auto, Dukung Kemandirian Ekonomi Mekanik Lokal

Tuesday, 4 November 2025 - 11:05 WIB

Bapenda Brebes Raih Peringkat Pertama Pengawasan Kearsipan Tingkat Kabupaten

Monday, 3 November 2025 - 17:46 WIB

Ungkap Kasus Pembunuhan Perempuan di Wirasana

Saturday, 1 November 2025 - 13:34 WIB

Pamor Wicaksono Pimpin Dewan Kesenian Brebes 2025–2030, Tegaskan Visi Penguatan Seni hingga ke Desa

Berita Terbaru