instagram youtube

Selain Nasi Gudeg, Bakmi Jawa dan Nasi Goreng Magelangan Merupakan Bagian Dari Kuliner khas Yogyakarta

Friday, 4 April 2025 - 21:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Yogyakarta, Poskota.Online – Yogya istimewa, begitu orang menyebutnya. Banyak hal-hal yang membuat kota Yogyakarta terasa begitu istimewa. Salah satunya pusat belanja legendaris Malioboro.

Selain itu kota Yogyakarta juga memiliki beberapa julukan diantaranya kota budaya dan kota pelajar.
Selain sebagai kota budaya dan kota pelajar. Kota Yogyakarta juga terkenal dengan kulinernya.

Bukan hanya nasi gudeg, kuliner lain yang merupakan kuliner khas kota Yogyakarta adalah Bakmi Jawa dan Nasi Goreng Magelangan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bakmi Jawa atau Mi Jawa memiliki bahan-bahan campuran mi goreng, bihun dan irisan ayam kampung adalah bakmi rebus yang dimasak dengan bumbu khas masakan Jawa.
Selain mi Jawa rebus ada juga mi Jawa goreng dan mi nyemek.

Sementara Nasi goreng Magelangan adalah nasi goreng yang dicampur dengan mi goreng, bihun dan irisan ayam kampung.
Kuliner tersebut memiliki cita rasa khas Jawa.

Bagi wisatawan lokal yang sering mengunjungi kota Yogyakarta, tentunya sudah tidak asing lagi dengan cita rasa kuliner tersebut tapi bagi yang pernah ke kota Yogyakarta dan belum sempat mencicipi, harus mencoba mencicipi mi Jawa dan Nasi goreng Magelangan.

Apalagi yang belum pernah ke kota Yogyakarta pasti penasaran.

Bagaimana tertarik dan penasaran untuk mencoba kuliner ini..? (d-wang)

#bakmi jawa
#nasi goreng magelangan
#kuliner khas yogyakarta
#kuliner
#kota yogyakarta
#yogyakarta

Facebook Comments Box

baca juga  PEMILIHAN KETUA RW PERUMAHAN GRIYA CIMANGIR SERPONG ESTATE: WUJUD DEMOKRASI DAN PENGUATAN KERUKUNAN WARGA

Penulis : Wirawan

Berita Terkait

Direktur PT. Josea Trisha Semesta, Sendy Bayu Setiyazi dilaporkan ke polisi Terkait Dugaan Penipuan 
Longsor Besar Terjang Dusun Situkung Pandanarum, 1 Warga Meninggal, 2 Masih Terjebak
Ratusan Peserta Fun Walk Meriahkan Brebes Government Autoshow 2025
Terkait Pengeroyokan Aktivis Di Sopo Sanggar, Ketua LSBSN akan pertanyakan perizinannya ke Pemkab Tangerang
Kebijakan Pro Rakyat Wali Kota Edi Hapus Denda dan Sanksi Pajak Daerah Hingga 30 November 2025
Tanggap Bencana, Berikan Bantuan dan Layanan Kesehatan Gratis di Desa Maribaya
Petani di Buayan Tewas Tertemper KA Argo Semeru di Lintasan Tanpa Palang
Tanah Longsor Timpa Rumah Warga Padureso, Tidak Ada Korban Jiwa Namun Sempat Membuat Panik
Koleksi pribadi

Berita Terkait

Sunday, 16 November 2025 - 23:43 WIB

Direktur PT. Josea Trisha Semesta, Sendy Bayu Setiyazi dilaporkan ke polisi Terkait Dugaan Penipuan 

Sunday, 16 November 2025 - 20:37 WIB

Longsor Besar Terjang Dusun Situkung Pandanarum, 1 Warga Meninggal, 2 Masih Terjebak

Sunday, 16 November 2025 - 17:44 WIB

Ratusan Peserta Fun Walk Meriahkan Brebes Government Autoshow 2025

Sunday, 16 November 2025 - 16:19 WIB

Terkait Pengeroyokan Aktivis Di Sopo Sanggar, Ketua LSBSN akan pertanyakan perizinannya ke Pemkab Tangerang

Sunday, 16 November 2025 - 12:47 WIB

Kebijakan Pro Rakyat Wali Kota Edi Hapus Denda dan Sanksi Pajak Daerah Hingga 30 November 2025

Berita Terbaru